UPAYA PENGGALANGAN DANA PAUD PELITA HATI
A. PENDAHULUAN
1. Latar Belakang Kita ketahui bersama bahwa anak soleh dan solihah merupakan harapan seluruh keluarga, nusa, dan bangsa, baik untuk kehidupan di dunia maupun di akhirat. Anak soleh da solehah tidak dapat dihasilkan bila tanpa diikuti usaha-usaha yang keras baik dari pihak keluarga, masyarakat, dan negara. Ada 4 hal yang dapat dijadikan pendukung keberhasilan pembentukan anak soleh/solehah, yaitu:a. Orang Tua, merupakan modal pokok yang utama dan terutama dalam pembentukan anak didik, dengan alasan orang tua merupakan lingkungan yang terdekat, orang tua merupakan figur yang ingin dicontoh oleh anak-anaknya.b. Pemberian nama yang baik yaitu nama-nama yang mengandung doa dan harapan orang tua kepada anak kesayangannya tersebut.c. ...